Anangcozz.com – GPmania, Vinales dan Lorenzo meraih catatan waktu tercepat yang identik di sesi Warm Up Motogp Jerez hari ini yakni 1:39.433s. Sementara itu, Dani Pedrosa yang sebelumnya menguasai sesi latihan dan kualifikasi hari ini finish di posisi 7 tepat di depan Marquez dan Rossi.
Sesi Warm Up selama 20 menit, cukup penting untuk mencari setup race yang sesuai. Melihat hasil WUP dan latihan kemarin tampaknya 5 Alien akan bersaing di posisi depan saat race nanti yaitu Marquez, Pedrosa, Rossi, Vinales dan Lorenzo.
Jangan lupa race MotoGP pukul 19.00 WIB gan…
Berikut ini hasil Warm Up MotoGP Jerez 2017
Artikel Menarik Lainnya: